-->

Materi Tentang Langkah-Langkah Penulisan Teks Drama dan Film

Selamat datang di Blog Kumpulan Materi bahasa Indonesia, dimana blog ini berisi tentang kumpulan materia bahasa indonesia. Selain kumpulan materi bahasa indonesia blog ini juga berisi tentang RPP Bahasa Indonesia. Untuk memperluas jangkauan tentang pengetahuan di dunia pendidikan maka saya sisipkan berita terbaru tentang dunia pendidikan di indonesia.

Pada materi kali ini, kita akan belajar memproduksi sendiri teks ulasan. Tujuan teks ulasan dibuat adalah untuk mengajarkan kita berpikir kritis dalam menganalisis suatu hal. Di dalamnya nanti akan muncul penilaian, baik dari segi kelebihan maupun kekurangannya. Ada hal-hal yang perlu kita lakukan dalam membuat teks ulasan.

Hal yang pertama kita lakukan adalah menentukan subjek ulasan, apakah drama, film, cerpen, novel, komik, atau nonfiksi? Tentu saja semua bentuk hasil budaya dapat kita ulas. Namun, fokus utama kita kali ini adalah mengulas drama dan film. Pelajari subjek ulasan tersebut, baik dari segi isi maupun proses kreatif karya tersebut.

Hal kedua adalah menyusun teks ulasan dan hal ini berkaitan dengan tahapan struktur teks ulasan: orientasi ^ tafsiran isi ^ evaluasi ^ rangkuman.

Berikut penjelasannya!

Dalam menyusun teks ulasan, hal pertama yang perlu kita lakukan adalah membuat orientasi, yaitu menulis gambaran umum karya sastra yang akan kita ulas. Hal ini dapat berupa judul, sinopsis, atau tujuan karya dibuat. Hal yang kedua adalah melakukan tafsiran isi, yaitu uraian pandangan pribadi kita sebagai pengulas. Pada bagian ini, pengulas dapat membandingkan karya tersebut dengan karya lain yang sejenis. Pengulas juga dapat memberikan penilaian, baik kelebihan, maupun kekurangan teks tersebut. Hal ketiga adalah melakukan evaluasi, yaitu penilaian secara terperinci yang mengacu pada bagian tafsiran isi. Hal terakhir adalah membuat suatu rangkuman berdasarkan keseluruhan hal yang kita dapat dari langkah-langkah sebelumnya.

Sebagai bahan catatan dalam mengulas teks, ada empat jenis kritik yang perlu kita buat: kritik apresiasi, kritik eksposisi, kritik evaluasi, dan kritik prevalensi. Berikut penjabarannya!

1. Kritik apresiasi

Kritik ini terdiri atas dua macam, yaitu kritik individual dan sosial. Dalam kritik individual, pengulas secara pribadi menunjukkan tanggapan positif dari subjek ulasan, sedangkan dalam kritik sosial, pengulas mencoba memaparkan pandangan objektif masyarakat tentang subjek ulasan.

2. Kritik eksposisi

Kritik ini mengulas subjek berdasarkan unsur intrinsiknya.

3. Kritik evaluasi

Pemindaian kerangka cerita

4. Kritik prevalensi

Kritik yang berupa ulasan umum dan luas dengan ukuran perbandingan ideal atas tontonan lain.

2 Responses to "Materi Tentang Langkah-Langkah Penulisan Teks Drama dan Film"

  1. Assalamu Alaikum wr-wb, Saya ingin berbagi cerita kepada anda, Bahwa dulunya saya ini cuma seorang Honorer di sekolah dasar jawa timur, Sudah 9 tahun saya jadi tenaga honor belum diangkat jadi PNS Bahkan saya sudah 4 kali mengikuti ujian dan membayar 30 jt namun hasilnya nol, uang pun tidak kembali bahkan saya sempat putus asah, Dengan tdk segaja sy buka internet dan sy melihat komentar ibu sri Rahayu dr jawa timur Tentang Bpk Drs Sulardi yang bekerja di BKN pusat yang di kenalnya di jakarta dan mengurusnya sampai SK dia keluar, saya pun coba menghubungi beliau dan beliau mau membantu saya dan menyuruh saya mengirim berkas saya melalui e-mail, alhamdulillah SK saya akhirnya keluar juga, sy sangat berterima kasi kepada Bpk Drs.sulardi yg telah membantu sy, dan tak lupa mengucap syukur kepada ALLAH SWT karna melalui Bpk Drs.Sulardi, masa depan sy sudah cerah, jadi teman2 jgn pernah putus asah, kalau sudah waktunya tuhan pasti kasih jalan, dan sy sadar kalau tdk ada yg ngurus dr pst langsung meman sulit, karna banyaknya peserta. itu adalah kisa nyata dari saya, jika anda ingin seperti saya Hubungi saja Bpk Drs.Sulardi, Hp:0823-3871-2222 Siapa tau belia masih bisa bantu. Untuk yg punya room, trima kasih untuk tumpanganya. Wassalm Ismail Yusup.

    ReplyDelete
  2. Assalamu Alaikum wr-wb, Saya ingin berbagi cerita kepada anda, Bahwa dulunya saya ini cuma seorang Honorer di sekolah dasar jawa timur, Sudah 9 tahun saya jadi tenaga honor belum diangkat jadi PNS Bahkan saya sudah 4 kali mengikuti ujian dan membayar 30 jt namun hasilnya nol, uang pun tidak kembali bahkan saya sempat putus asah, Dengan tdk segaja sy buka internet dan sy melihat komentar ibu sri Rahayu dr jawa timur Tentang Bpk Drs Sulardi yang bekerja di BKN pusat yang di kenalnya di jakarta dan mengurusnya sampai SK dia keluar, saya pun coba menghubungi beliau dan beliau mau membantu saya dan menyuruh saya mengirim berkas saya melalui e-mail, alhamdulillah SK saya akhirnya keluar juga, sy sangat berterima kasi kepada Bpk Drs.sulardi yg telah membantu sy, dan tak lupa mengucap syukur kepada ALLAH SWT karna melalui Bpk Drs.Sulardi, masa depan sy sudah cerah, jadi teman2 jgn pernah putus asah, kalau sudah waktunya tuhan pasti kasih jalan, dan sy sadar kalau tdk ada yg ngurus dr pst langsung meman sulit, karna banyaknya peserta. itu adalah kisa nyata dari saya, jika anda ingin seperti saya Hubungi saja Bpk Drs.Sulardi, Hp:0823-3871-2222 Siapa tau belia masih bisa bantu. Untuk yg punya room, trima kasih untuk tumpanganya. Wassalm Ismail Yusup.

    ReplyDelete

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel